leaflet perawatan payudara untuk ibu menyusui





PERAWATAN PAYUDARA UNTUK IBU MENYUSUI



  1. Menjaga kebersihan payudara, terutama kebersihan putting susu agar terhindar dari infeksi.
  2.  Mengenyalkan serta memperbaiki bentuk putting susu, sehingga bayi dapat menyusu dengan baik.
  3. Merangsang kelenjar – kelenjar air susu, sehingga produksi ASI lancar.
  4. Mengetahui secara dini kelainan putting susu dan melakukan usaha – usaha untuk mengatasinya.
  5. Persiapan psikis ibu untuk menyusui


Suatu cara yang dilakukan untuk merawat payudara agar air susu keluar dengan lancar.

download leaflet perawatan payudara